Informasi sekolah
QQEnglish adalah sekolah Bahasa Inggris terbesar and kami memberi para pelajar Bahasa Inggris cara berpikir berbahasa Inggris.
Semangat Kami
Fitur Sekolah
Buku Teks / Kurikulum
Grafik Level Bahasa Inggris
Jalur Satu Hari
Kurikulum yang kami banggakan dan berkualitas global untuk pembelajaran satu lawan satu.
Setiap kurikulum pembelajaran QQEnglish dikembangkan secara khusus untuk meningkatkan keterampilan Bahasa Inggris secara keseluruhan, Kamu perlu belajar 4 keterampilan, yaitu Membaca, Menulis, Berbicara, dan Mendengarkan. Sebagai tambahan, kami mengembangkan kurikulum pembelajaran satu lawan satu sebagai pendukung.
Selain itu, kami juga memberikan pelajaran dengan menggunakan buku teks resmi dan berkualitas, sehingga kami dapat menetapkan standar global.
Metode CALLAN
Selama lebih dari 50 tahun, Metode CALLAN dari London telah beredar di seluruh dunia. QQEnglish adalah sekolah CALLAN yang diotorisasi. Dalam pelajaran CALLAN, murid harus merespon pertanyaan guru secara cepat. Akhirnya, dengan melakukan latihan ini lagi dan lagi, otak Kamu tidak lagi berisi bahasa asli Kamu saat berbicara Bahasa Inggris.
Basic English
Kurikulum belajar QQEnglish dikembangkan untuk pembelajaran satu lawan satu.
Jelas, kursus ini cocok untuk murid tingkat pemula hingga menengah.
Untuk Murid Pemula
QQE Basic 1 ~ 3
Untuk Murid tingkat Menengah
QQE Basics 4~5
MEMBACA
Untuk Murid Pemula hingga Mahir
Comprehension for Reading Strategies
BERBICARA
Kumpulan kurikulum pembelajaran QQEnglish ini digunakan untuk percakapan Bahasa Inggris sehari-hari. Karena itu, kami merekomendasikannya bagi mereka yang dapat mendengarkan 70% tetapi tidak dapat merespon dengan baik atau ragu untuk berbicara bahasa Inggris.
Selain itu, kamu bisa belajar tata bahasa dasar, leksikon, dan frase dengan cara berlatih dengan guru. Lalu, Kamu juga bisa menggunakan keterampilan ini setelah sesi belajar selesai.
Untuk Murid Pemula
Welcome Aboard
Untuk Murid Level Menengah
Daily English
Untuk Murid Level Mahir
Topic Idiom
Mendengarkan
Pelajaran dalam setiap rangkaian kurikulum pembelajaran QQEnglish ini dibuat agar siswa dapat fokus pada peningkatan keterampilan mendengarkan menggunakan berbagai topik seperti percakapan sehari-hari dan berita di seluruh dunia. Selain itu, Kamu dapat mempelajari frasa yang dapat Kamu gunakan saat bercakap-cakap di restoran, pengenalan barang, dan pembicaraan bisnis juga disertakan, jadi ada baiknya bagi mereka yang mempersiapkan TOEIC. Selain itu, Kamu juga dapat meningkatkan kosakata Kamu.
Di sisi lain, jika topiknya terlalu sulit, kecepatan rekaman disesuaikan sehingga Kamu bisa berlatih lagi dan lagi agar akhirnya terbiasa mendengarkan. Kursus ini tidak hanya cocok untuk pemula, namun juga untuk pembelajar level mahir.
Untuk Murid Permula hingga Mahir
Internet Class
Pronunciation
Sama seperti kursus lainnya, kurikulum belajar QQEnglish ini didesain untuk pronunciation / pengucapan, terutama untuk pengucapan sulit bagi orang-orang Jepang. Selain itu Kamu juga bisa belajar simbol fonetik dan bagaimana cara menyuarakan kata tersebut.
Ini untuk pembelajar pemula hingga yang sudah mahir. Di Tongue Twisters, Kamu bisa menemukan kesalahan Kamu dengan cara mengucap kata-kata sulit secara terus menerus.
Untuk Murid Pemula hingga Mahir
Speech Improvement
Topic Conversation
Sudah terbukti, kurikulum ini ditujukan untuk meningkatkan komunikasi Bahasa Inggris melalui diskusi antara murid dan guru mengenai topik tertentu. Topik bisa saja situasi sehari-hari ataupun topik bisnis, sehingga cocok bagi murid level pemula hingga yang sudah mahir. Maka dari itu, kami juga merekomendasi kurikulum QQEnglish ini untuk mereka yang ingin bisa menjelaskan opini secara jelas dan lantang.
Untuk Murid Pemula
Topic Conversation
Untuk Murid level Menengah
Advanced Topic Conversation
Untuk Murid yang Mahir
Topic for discussion
Buku teks TOEIC ini dikembangkan oleh Yoshito Miyosawa, orang yang lulus tes TOEIC dengan nilai sempurna dan seorang ahli bahasa. Selain itu, guru juga telah selesai pelatihan khusus untuk TOEIC. Secara khusus, kami membahas semua TOEIC Speaking, Reading, dan Listening.
////
QQE TOEIC Summer&Autumn
Untuk Murid level Menengah
QQE TOEIC 40days
Untuk Murid yang Mahir
QQE TOEIC 40days
IELTS
Rangkaian kurikulum pembelajaran QQEnglish ini dibuat untuk meningkatkan keterampilan berbicara Kamu untuk IELTS. Kurikulum ini dikembangkan oleh James, spesialis IELTS dan seorang linguistik. Dan juga, para guru sudah menyelesaikan pelatihan khusus. Agar Kamu mendapatkan skor tinggi di IELTS, pengajar yang berkualifikasi mendukung Kamu selama proses tersebut.
Untuk Murid Pemula hingga Mahir
IELTS
Untuk murid level menengah dan yang sudah mahir, Kamu bisa belajar dengan cara mengikuti kurikulum bisnis.
Untuk Murid Pemula
Business English 4
Untuk Murid level menengah
Business English 5〜6
Global Business
Untu Murid Mahir
Business English 7
Global Business
News
Tentunya, kurikulum ini bertujuan untuk meningkatkan kosa kata dan kemampuan ekspresi melalui diskusi dan pemeriksaan pengucapan berdasarkan artikel berita yang dipilih. Selain itu, Kamu juga bisa meningkatkan keterampilan percakapan dengan cara berlatih kosa kata tingkat lanjut dan berlatih frasa.
Kami merekomendasikan untuk level menengah atau yang sudah mahir.
Untuk Murid level Menengah
Beginner News
Untuk Murid Mahir
News Alert
Travel English
Kurikulum QQEnglish seperti ini dikhususkan untuk persiapan berwisata ke luar negeri. Pada akhirnya, dengan belajar kursus ini, Kamu bisa meningkatkan keterampilan Bahasa Inggris secara cepat sebalum kamu terbang ke luar negeri.